“Aduuh aku lagi ‘galau’ nih ditinggal sama pacar.”
Hmm… Kata-kata galau ternyata sudah menjamur di kalangan remaja Indonesia , bahkan populernya sudah melebihi kata alay, lebay dan sekelompoknya. Tapi sebenernya apakah kalian tahu apa arti galau dan bagaimana sih kata itu kok bisa terciptakan?
Banyak diantara kalian pasti tahu kata-kata galau ini dari situs jejaring sosial, karena memang bener ternyata arti galau tercetus dari akun twitter @poconggg yang sering membuat status dengan hashtag #galau. Dan karena banyak orang yang nge-fans dengan @poconggg, jadi buming deh kata-kata galau itu yang mewakili perasaan si @poconggg ini. Pada akhirnya karena remaja Indonesia mudah terkontaminasi, banyak deh yang ikut-ikutan setiap bikin status dicantumkan si galau ini.
Tapi ternyata, di kamus besar bahasa Indonesia memang sudah ada kata galau itu. Namun nggak sepopuler setelah banyak bermunculan di timeline dan beranda. Dalam bahasa Indonesia yang dibenarkan, galau mempunyai arti : ber – ga – lau : sibuk beramai – ramai ; ramai sekali ; kacau tidak karuan ( piikiran ), ke – ga – lau – an : sifat (keadaan hal). Nah, jadi emang bener tuh si @poconggg nggak asal-asalan memunculkan sebuah kata.
berbagai sumber
Hmm… Kata-kata galau ternyata sudah menjamur di kalangan remaja Indonesia , bahkan populernya sudah melebihi kata alay, lebay dan sekelompoknya. Tapi sebenernya apakah kalian tahu apa arti galau dan bagaimana sih kata itu kok bisa terciptakan?
Banyak diantara kalian pasti tahu kata-kata galau ini dari situs jejaring sosial, karena memang bener ternyata arti galau tercetus dari akun twitter @poconggg yang sering membuat status dengan hashtag #galau. Dan karena banyak orang yang nge-fans dengan @poconggg, jadi buming deh kata-kata galau itu yang mewakili perasaan si @poconggg ini. Pada akhirnya karena remaja Indonesia mudah terkontaminasi, banyak deh yang ikut-ikutan setiap bikin status dicantumkan si galau ini.
Tapi ternyata, di kamus besar bahasa Indonesia memang sudah ada kata galau itu. Namun nggak sepopuler setelah banyak bermunculan di timeline dan beranda. Dalam bahasa Indonesia yang dibenarkan, galau mempunyai arti : ber – ga – lau : sibuk beramai – ramai ; ramai sekali ; kacau tidak karuan ( piikiran ), ke – ga – lau – an : sifat (keadaan hal). Nah, jadi emang bener tuh si @poconggg nggak asal-asalan memunculkan sebuah kata.
berbagai sumber
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori info /
unik
dengan judul "Asal usul dan pencetus kata GALAU". Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL http://copas-unik.blogspot.com/2013/01/asal-usul-dan-pencetus-kata-galau.html.
0 komentar "Asal usul dan pencetus kata GALAU", Baca atau Masukkan Komentar
Posting Komentar